Sudah 50 Tugu Peguruan Silat Dibongkar Secara Sukarela di Kabupaten Madiun
MADIUN,MHI– Pembongkaran tugu perguruan Pencak Silat yang terletak di tiga lokasi di Kabupaten Madiun kembali dilakukan oleh warga perguruan silat secara sukarela. Diantaranya tugu lambang...
Polres Lumajang Kembali Distribusikan Bantuan Air Bersih Untuk Warga
LUMAJANG, MHI- Polres Lumajang, Polda Jatim kembali distribusikan air bersih kepada warga yang terdampak kekeringan. Kali ini bantuan air bersih didistribusikan oleh di Desa Boreng...
Polres Bangkalan Berhasil Amankan Terduga Penadah 7 Unit Motor Curian di Socah
BANGKALAN, MHI- Seorang penadah barang motor curian di Dusun Parseh Selatan, Desa Parseh, Kecamatan Socah, Kabupaten Bangkalan akhirnya berhasil diringkus oleh Satreskrim Polres Bangkalan. Bersama...
Peresmian Kantor Cabang Blitar Media Putra Bhayangkara, Ini Pesan Ketua Umum Organisasi Profesi Pijar Nusantara
Blitar, MHI- Ketua Umum Organisasi Profesi Pijar Nusantara menghadiri peresmian kantor cabang serta pengukuhan Kabiro Blitar Media Putra Bhayangkara bertempat di Cafe Merdeka pada Sabtu,...
Polres Nganjuk Lakukan Pengamanan Berlapis dalam Kunjungan Menkopolhukam RI
Nganjuk,MHI - Polres Nganjuk melakukan pengamanan berlapis dalam rangka pengamanan kunjungan Menkopolhukam RI, Prof. Dr. H. Mohammad Mahfud Mahmodin, S.H., S.U., M.I.P., ke Pondok Pesantren...
Cegah Karhutla, Polres Jepara Intensif Gelar Patroli di Hutan dan Edukasi Warga
Jepara, MHI- Polres Jepara menyatakan upaya pencegahan menjadi fokus utama untuk mencegah tidak terjadinya kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Apalagi di beberapa wilayah di Indonesia,...
Jum’at Curhat Polres Nganjuk di Masjid Baitul Rohman Rejoso: Pendekatan Persuasif Ciptakan Kamtibmas yang Kondusif
Nganjuk, MHI- Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si., diwakili Kasat Binmas AKP Totok Heru Rudianto kembali menggelar program Jum'at Curhat sebagai bagian dari upaya...
Satresnarkoba Polres Nganjuk Perkuat Strategi Program Kampung Bebas Narkoba Pasca Asistensi dari Direktorat Narkotika Polda Jatim
Nganjuk, MHI – Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si. melalui Kepala Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Nganjuk IPTU Heru Prasetya, S.H., M.H.,, telah melakukan...
Pastikan Pelayanan Prima, Pejabat Utama Polres Jepara Cek Pelayanan Publik
Jepara, MHI- Guna memastikan pelayanan yang diberikan anggotanya kepada masyarakat dilakukan secara maksimal, Kapolres Jepara AKBP Wahyu Nugroho Setyawan melalui Kabag SDM Polres Jepara Kompol...
Polres Blitar Kota Gelar TKJ, Tingkatkan Kesehatan dan Kemampuan Jasmani Personel Polri
Blitar,MHI- Polres Blitar Kota menggelar Tes Kesamaptaan Jasmani (TKJ) Semester II Tahun 2023 bagi seluruh anggota Polri dan ASN. TKJ ini digelar rutin minimal sekali...