Satgas Pangan Polres Malang dan Disperindag Gelar Operasi Pasar Murah, Harga Beras Berangsur Turun
MALANG, MHI- Dalam rangka mengantisipasi potensi kenaikan harga bahan pokok menjelang bulan suci Ramadan 2024, Satuan Tugas (Satgas) Pangan Polres Malang bekerja sama dengan Dinas...
Unit PPA Polresta Sidoarjo Sosialisasikan BERLIAN di Sekolah Cegah Kenakalan Remaja dan Bullying
SIDOARJO, MHI- Bahaya kenakalan remaja dan anak-anak, menjadi perhatian khusus Polisi dan pihak terkait. Seperti pencegahan tindak kekerasan terhadap anak, bullying, pelecehan, bahaya narkoba dan...
Kediri Raya Siap Bentuk Pengurusan JMSI
Kediri, MHI-Pengelola dan wartawan media siber di Kediri Raya yang tergabung dalam Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) menyatakan siap membentuk kepengurusan JMSI Cabang Kediri. Kesiapan...
Prodi Ilkom Unesa dan BPSDM Kominfo Surabaya Bangun Ekosistem Siber Berkualitas
Surabaya,MHI- Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Negeri Surabaya (Unesa) menjalin kerjasama strategis dengan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Kominfo Surabaya, Kementerian Komunikasi dan Informatika...
Harga Beras di Jombang Mulai Turun, Satgas Pangan Polres Jombang Lakukan Pemantauan di Sejumlah Pasar
JOMBANGMHI - Harga beras di sejumlah pedagang Kabupaten Jombang berangsur mengalami penurunan. Harga beras sebelumnya memang sempat naik cukup tinggi, yakni hingga mencapai Rp 16...
Gotong Royong, Polisi bersama TNI dan Warga Bersihkan Tanah Longsor di Magetan
MAGETANMHI - Semangat gotong royong dan kepedulian sosial kembali terlihat dalam aksi bersama TNI, Polri , BPBD dan warga Desa Ngaglik, Kecamatan Parang, Kabupaten Magetan,...
Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadhan, Kapolres Sumenep Cek Gudang Bulog
SUMENEPMHI – Jelang bulan suci ramadhan tahun 2024, yang tinggal menghitung hari, Kapolres Sumenep AKBP Henri Noveri Santoso, S.H., S.I.K., M.M cek persediaan beras di...
Dikabarkan Maju AG 1, Rahmat Santoso Sowan Ke DPP PKB
Blitar,MHI- Mantan Wakil Bupati (Wabup) Blitar, Rahmat Santoso yang dikabarkan maju sebagai calon AG 1 atau Bupati Blitar pada Pilkada 2024 ini, diketahui sowan ke...
Polrestabes Surabaya Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba, 1 orang Kurir Online Diamankan
SURABAYA,MHI- Kasat Narkoba Polrestabes Surabaya, Kompol Suriah Miftah mengungkapkan, pihaknya telah melakukan penangkapan satu tersangka peredaran gelap narkotika jenis sabu, berinisial IZ (34 tahun). Tersangka...
Polres Bojonegoro Raih Penghargaan Penganugerahan Predikat Penilaian Kepatuhan dari Ombudsman RI
BOJONEGORO, MHI - Polres Bojonegoro menerima piagam penghargaan penganugerahan predikat penilaian kepatuhan sebagai unit penyelenggara pelayanan publik dengan nilai 83,70 kategori kualitas tinggi, yang diberikan...