Kapolri Listyo Keluarkan Peringatan Keras, Para Kapolda & Kapolres Siap-siap, Ini Serius!
Jakarta, MHI- KEPALA Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan peringatan keras kepada jajarannya, mulai dari tingkat Mabes Polri hingga Polda seluruh Indonesia. ...
TINDAK LANJUT POLRES BLITAR KOTA, SELURUH TAMBANG GALIAN C WILAYAH NGLEGOK BERHENTI BEROPERASI
Blitar, MHI- Menindaklanjuti aduan masyarakat tentang maraknya tambang galian C, Polres Blitar Kota bersama Tim Monitor Hukum Indonesia segera melakukan investigasi langsung ke wilayah Kecamatan...
Kapolri Pastikan Kasus Brigadir J Dibuka Sesuai Fakta: Itu Pegangan Kita
Jakarta, MHI - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo kembali memberi arahan salah satunya terkait kasus penembakan terhadap Brigadir Yoshua Hutabarat yang diotaki Irjen Ferdy Sambo....
Arahan Terbaru Kapolri ke Jajaran: Raih Lagi Kepercayaan Publik Hingga Hindari Pelanggaran
Jakarta,MHI- Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menggelar arahan melalui video conference kepada seluruh jajaran mulai dari tingkat Mabes Polri hingga Polda Jajaran se-Indonesia, pada hari...
Bertemu Pertamina, Wabup Blitar Minta Program Dan Kebijakan Selalu Berpihak Kepada Rakyat
Blitar,MHI-Wakil Bupati Blitar, H Rahmat Santoso, SH,MH menerima delegasi PT Pertamina Patra Niaga Regional Jatim, Bali, dan Nusa Tenggara, Kamis (18/08/ 2022). Dalam keteranganya, Wakil...
Bupati Blitar Keluarkan SK Pemberhentian Kades Ngadri
Blitar, MHI- Kepala Desa Ngadri Kecamatan Binangun Kabupaten Blitar resmi di berhentikan karena putusan hukumannya dari Pengadilan Negeri Blitar sudah inkrah. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat...
Fraksi PDIP Tak Hadir Dalam Rapat Paripurna, Ketua DPRD Kabupaten Blitar Beri Jawaban Tegas
Blitar, MHI - Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Blitar yang telah dua kali tertunda dalam Agenda Penyampaian Perubahan KUA - PPAS tahun 2022.Hal tersebut juga menimbulkan...
Tindaklanjuti Pidato Kenegaraan Presiden RI ,Wabup Blitar Akan Maksimalkan Produk UMKM Berdaya Saing
Blitar, MHI– Dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Blitar dengan Agenda mendengarkan pidato Kenegaraan Presiden RI Joko Widodo lewat zoom pada Selasa ( 16/08/2022 ). Rapat Paripurna DPRD Kabupaten...
Kapolsek Udanawu Hadiri Giat Tasyakuran Dalam Rangka Hari Kemerdekaan RI Ke – 77 Tahun.
Blitar, MHI– Kapolsek Udanawu AKP Anjun Sudaryanto, S.Sos., menghadiri acara Tasyakuran dalam rangka memperingati hari nKemerdekaan Republik Indonesia yang ke 77 di Aula Pendopo Kecamatan...
Pengecekan Harga Dan Stok Minyak Di Pertokoan Pasar Penataran
Blitar, MHI- Sebagian komoditi sembako mengalami kenaikan. Begitu juga dengan kebutuhan akan komoditi minyak goreng terutama minyak goreng curah. Yang beberapa hari ini tidak stabil...